Berita

Pelantikan KSPM UMY : Menargetkan Menjadi Kiblat KSPM Indonesia

September 21, 2016, oleh: superadmin

Kelompok Studi Pasar Modal Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (KSPM FEB UMY) sukses menyelenggarakan pelantikan pengurus periode 2016/2017 pada Sabtu (17/09) bertempat di Ruang Sidang Fakultas Ekonomi UMY. Jumlah pengurus baru yang dilantik sebanyak 40 orang. Pelantikan ini ditangani langsung oleh seluruh pengurus KSPM periode 2016/2017 dan dihadiri oleh Iskandar Bukhori  selaku Pembina KSPM

Fakultas Ekonomi UMY Segera Berganti Nama

September 12, 2016, oleh: superadmin

“Selamat datang mahasiswa baru di Fakultas Ekonomi dan Bisnis,” begitu kata sambutan dari Nano Prawoto, Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) dalam sambutan pada acara Mataf Fakultas Ekonomi UMY 2016, Rabu pagi (7/9) bertempat di Lantai Dasar Masjid Kampus UMY. Orang nomor satu di FE UMY tesebut sekaligus menjawab rumor yang saat ini beredar

Keluarga Alumni UMY Bangun Sinergi dengan BPK RI

August 23, 2016, oleh: superadmin

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Ketua Umum Pengurus Pusat Keluarga Alumni Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (PP KAUMY) Yogie Maharesi bersilaturahim dengan Ketua Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Harry Azhar Azis, Senin petang (22/8). Pada pertemuan di gedung BPK tersebut, turut hadir utusan pengurus daerah KAUMY Provinsi DKI Jakarta, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Tengah, dan Kalimantan Selatan. Ketua Umum PP KAUMY Yogie

IPIEF UMY Pertama Kali Gelar Summer School

August 23, 2016, oleh: superadmin

International Program for Islamic Economics and Finance (IPIEF) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY), untuk pertama kalinya menggelar summer school atau disebut dengan sekolah musim panas di kampus setempat. Para peserta yang tergabung dalam summer school tersebut merupakan mahasiswa dari perguruan tinggi Indonesia maupun perguruan tinggi Asia yang berlangsung tanggal 15 sampai 26 Agustus 2016. Program summer school

Yogie Maharesi Ketua Umum KAUMY 2016 – 2020

August 23, 2016, oleh: superadmin

Musyawarah Nasional (MUNAS) Keluarga Alumni Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (KAUMY) telah usai diselenggarakan, yang berlangsung pada Sabtu hingga Minggu (13-14/08) di Gedung AR. Fachruddin B, lantai 5 Kampus Terpadu UMY. Acara yang diikuti oleh ratusan alumnus UMY ini juga mengagendakan pemilihan jajaran Pimpinan Pusat KAUMY yang baru periode 2016-2020. Dan pada Minggu (14/08) terpilihlah Yogie Maharesi

HASIL KOLABORASI PENELITIAN UMY DAN IIUM DIPRESENTASIKAN DALAM FORUM BANK INDONESIA

August 10, 2016, oleh: superadmin

Sesuai dengan program internasionalisasi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, bahwa kolaborasi penelitian di kalangan dosen perlu ditingkatkan guna memperluas jaringan keilmuan dan kerjasama lintas negara. Berkenaan dengan itu, baru-baru ini dosen departemen ilmu ekonomi, Dimas B. Wiranatakusuma melakukan penelitian bersama dengan salah seorang dosen departemen ilmu ekonomi, International Islamic University Malaysia, Prof. Dr. Jarita Duasa. Penelitian ini

FE UMY Kantongi 2 Penghargaan Riset Tingkat Nasional

June 22, 2016, oleh: superadmin

Sejumlah mahasiswa Universitas Muhammadiyah Yogyakarta kembali menuai prestasi di bidang penelitian akademik. Kali ini prestasi yang membanggakan berhasil diraih oleh dua tim dari Fakultas Ekonomi UMY dalam Forum Riset Ekonomi dan Keuangan Syariah (FREKS) XIV, yang telah dilaksanakan pada 09 sampai 10 Juni 2016 di Institut Agama Islam Negeri Imam Bonjol Padang, Sumatera Barat. Dalam

SOCIAL EVENT DAN BUKA PUASA BERSAMA KOMUNITAS GESFID BERLANGSUNG SEDERHANA BERSAMA SANTRI

June 10, 2016, oleh: superadmin

Bulan Suci Romadhon menjadi momentum yang tepat untuk membangun kebersamaan, sinergitas, dan tali silaturahmi yang baik tiap-tiap individu maupun masyarakat. Dibulan Romadhon Allah SWT melipatgandakan pahala bagi orang-orang yang bersedekah, sehingga menjadi moment yang tepat pula untuk meningkatkan kepedualian terhadap saudara yang kurang mampu. Mahasiswa penelitian Universitas Muhammadiyah Yogyakarta yang tergabung dalam Komunitas GESFID (Group

Dua Mahasiswa IPIEF UMY Presentasi Mengenai Isu Perbankan Syariah pada Konferensi Internasional di Melaka, Malaysia

June 1, 2016, oleh: superadmin

Seiring dengan visi misi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) sebagai kampus muda mendunia, IPIEF UMY mencoba terus menggalakkan visi misi ini dengan secara kontinu mendelegasikan para mahasiswanya untuk aktif dalam berbagai event internasional. Baru-baru ini, 2 mahasiswa IPIEF, yakni Dedy Fahrul Rahman (IPIEF 2014) dan Muhammad Fikri Maududi (IPIEF 2015) diundang untuk membentangkan tulisan berjudul “Assesing

Mahasiswa FE UMY Raih Juara 3 Accounting Olympiad 2016 Tingkat Perguruan Tinggi se-DIY

May 24, 2016, oleh: superadmin

Tiga mahasiswa Akuntansi UMY berhasil menjadi juara 3 dalam Accounting Olympiad 2016. Accounting Olympiad adalah suatu ajang kompetisi yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Jurusan Akuntansi STIE YKPN Yogyakarta yang bertujuan untuk memotivasi para pelajar agar lebih giat dalam memperdalam ilmu yang sedang ditekuni serta mendorong para mahasiswa/ mahasiswi untuk lebih mempersiapkan diri dalam menghadapi persaingan